Bagaimana Memilih Paket Umroh 2015 Bintang 5 Murah

| July 13, 2015 | 0 Comments

Assalamu’alaikum. Sahabat Umroh, Jika anda mempunyai Agenda Untuk Umroh di Tahun 2015, biasanya anda sedang mencari paket – paket Umroh yang cocok untuk anda ambil. Nah biasanya banyak kriteria dari paket2 Umroh yang mungkin anda incar :

1. Harganya

2. Hotelnya dimana

3. Airlinesnya apa

4. berapa hari

5. pembayarannya bagaimana

Pertanyaan ini memang muncul terutama buat anda yang baru pertama kali UMroh, atau mungkin yang sudah kedua atau ketiga ingin mencari variasi baru dari paket Umroh yang ditawarkan setiap Travel.

Yuk Kita bahas satu persatu

1. Harganya,

Biaya paket Umroh tahun 2015 memang bervariasi, mulai $1700 – $3000 untuk 9 hari – 10 Hari. Wah kenapa berbeda? pada dasarnya Harga sangat berkaitan dengan service. service yang dimaksud misalkan hotel, makan, tempat kunjungan dan lain2.

Harga Paket Umroh memang sangat beragam , dan ada yang valid , ada yang gak valid. tergantung dari cara kita melihat. sepertinya kita perlu belajar masalah budgeting tiket dan paket ,… hmmm. kalau kita gak tau komponen harga paket umroh 2015 , kita bisa melihat dari internet dan cek harga tiket jakarta jeddah / madinah diangka berapa,

untuk No. 2 ,3, 4, 5 kita akan bahas di tulisan selanjutnya. Untuk Anda yang mencari Umroh dengan maskapai dengan Best Economy Airline , Garuda Indonesia, kami punya paket Promo Umroh Murah di Bulan Mei . Garuda seperti kita ketahui , sudah meningkatkan pelayanannya hingga menyamai Airline besar seperti Emirates, Qatar , Singapore Airlines, dan lain-lain. Kita patut Untuk Bangga, dan menjadi pengguna dari maskapai kebanggaan kita.

 

Dengan standar Bintang 5 pada hotel kita , anda akan mendapatkan kenyamanan untuk bolak balik ke Hotel dan Masjidil Haram . seperti kita tahu memang di Mekkah atau Madinah semakin kecil bintang Hotel, semakin jauh jarak dari Masjid. Oleh karenanya, kita perlu punya strategi yang cukup bagus Untuk lebih mendapatkan service dan juga tujuan kita.

Hotel bintang 5 tidak hanya soal prestise, tapi kenyamanan untuk pulang pergi selama berada di Mekkah dan Madinah. Oleh karenanya, beda beberapa ratus dollar , jangan hanya dikalikan dengan kurs, tapi sebuah investasi untuk mendapatkan kenyamanan dari setiap jamaah. Jika kita hitung jarak 100 m kita tempuh 5 menit berjalan kaki , coba anda bayangkan . Jika hotel kita berjarak 500 – 700 m dari masjidil Haram dan juga Nabawi. Walaupun memang setiap langkah berpahala.  5 menit ini bisa jadi sangat berarti jika kita bandingkan kita mesti menyiapkan 30 menit untuk hanya menuju Masjid, dan 30 menit Pulang dari Masjid untuk menuju Hotel.

 

Tags: , , , , , , , , , , , , , ,

Category: paket Umroh 2016

About the Author ()

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Call Now Button